Zona Berita Serta Tips dan Trik Seputar Teknologi Terkini

Cara Pengiriman Data Klaim Ke Kementerian Kesehatan (Metode 1 – Per Klaim)

Artikel terkait : Cara Pengiriman Data Klaim Ke Kementerian Kesehatan (Metode 1 – Per Klaim)

Pada kesempatan kali ini admin ingin berbagi bagaimana cara pengiriman data klaim ke kementerian kesehatan dengan cara per klaim pasien artinya hanya ada 1 klaim yang dilaporkan.

Langkah pertama adalah pastikan setup integrasi data center kemenkes enabled dan benar terlebih dahulu. Caranya masuk sebagai admin “Pengaturan dan Pemeliharaan”, kemudian pilih Setup, kemudian pilih Integrasi, dan selanjutnya pilih Kementerian Kesehatan. Untuk konfigurasinya seperti ini



Selanjutnya kita masuk pada proses grouping. Dan pada saat selesai grouping tampilannya seperti ini



Tampilan diatas adalah menunjukan bahwa klaim tersebut  Klaim belum terkirim ke Pusat Data Kementerian Kesehatan.

Untuk mengirimkannya cukup dengan klik tombol “Kirim Klaim Online



Jika data sudah berhasil terkirim maka status data klaim akan berubah menjadi “Terkirim



Demikian cara pengiriman data klaim ke Kementerian kesehatan dengan metode per klaim. Semoga bermanfaat...

Artikel Britazone.com Lainnya :

1 komentar:

  1. Saya punya masalah dengan aplikasi inacbg khususnya pada saat akan mengirim data klaim tapi muncul KEY_MISMATCH. Yang mau saya tanyakan bagaimanakah cara penyelesaiannya? trima kasih

    ReplyDelete

Copyright © 2015 Britazone.com | Design by Plegur Management